Home Kodim 0729/Bantul Peran Pelda Sadi  Periksa Kesehatan Satgas TMMD 108

Peran Pelda Sadi  Periksa Kesehatan Satgas TMMD 108

61
0

 

Bantul,JodaNews.com –  Beginilah tugas tim kesehatan sehari-hari yang Dipimpin oleh Pelda Sadi salah satu anggota Satgas TMMD ke-108 Kodim  0729/Bantul di Desa Sumberagung, Kecamatan Jetis anggota Tim Kesehatan yang bertugas di lokasi TMMD di bidang kesehatan.

Sejak adanya TNI manunggal membangun Desa (TMMD) yang berlangsung selama satu bulan itu  sejumlah Tim Kesehatan Satgas TMMD, standby di Posko Kesehatan yang ada di Desa Sumberagung.

“Kami berada di lokasi TMMD sejak pagi hingga malam, untuk memberi pelayanan kesehatan para anggota Satgas TMMD. Tidak hanya itu jika ada warga yang mau membutuhkan layanan kesehatan kami juga akan memberikan pelayanan,” ujar Pelda Sadi. (*)

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here