Home Kodim 0821/Lumajang Mesin Molen Terus Berputar, Satgas TMMD Kerjakan Pengecoran Jalan

Mesin Molen Terus Berputar, Satgas TMMD Kerjakan Pengecoran Jalan

91
0

 

Lumajang,JodaNews.com – TMMD 108, Kekompakan dan kebersamaan yang dilakukan oleh satgas TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke 108 di Desa Pandansari, kecamatan Senduro, Kabupaten Lumajang, pengerjaan fisik berupa pembangunan jalan tembus terus digenjot.

Pacu semangat Satgas TMMD menggunakan alat berupa mesin pengaduk semen atau istilah mesin molen sangat membantu mempercepat pembangunan jalan yang dikerjakan oleh Satgas TMMD 108 kodim 0821 Lumajang.

Danki Satgas TMMD 108 Lettu Inf Sugiono mengatakan, Seluruh anggota satgas di fokuskan  pengerjaan pengecoran jalan saling bahu-membahu dan bergotong royong secara bergantian ada yang menyiapkan material campuran untuk bahan cor dengan alat sederhana untuk digunakan memasukan material ke dalam mesin pencampur adukan (Molen0 biar tercampur rata dan hasil yang maksimal.

“Kegiatan fisik yang dikerjakan oleh satgas TMMD Kodim antara lain penyiapaan badan jalan untuk dilakukan pengecoran,” ujarnya. (Pendim 0821).

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here