Bantul-Ibu Sumadi Ketua PKK Pedukuhan Pangkah Sudah Merasa Santai dan lega dengan selesainya Program TMMD Reguler ke 108 tahun 2020 Kodim 0729 Bantul.
Saat TMMD berlangsung disamping tugas pokok mengurusi keluarganya, Ibu Sumadi juga mengatur rombongan Ibu ibu PKK di dusunnya yang kena giliran jatah masak di rumahnya.
Seperti yang diketahui rumah Ibu Sumardi dijadikan sebagai Dapur umum TMMD Reguler ke 108 Kodim 0729 Bantul.
Dengan berakhirnya kegiatan TMMD Ibu Sumadi sudah bisa bernafas lega dan bisa bersantai di rumahnya karena sudah tidak menyiapkan logistik bagi Satgas TMMD.(*)
